Kamis, 21 November 2013

Download Software Simulasi Eksperimen Animasi Kimia


Software Simulasi Eksperimen dan Animasi Kimia
kumpulan berbagai simulasi eksperimen dan animasi dari beberapa konsep kimia. Silahkan download dari tautan dibagian bawah dari laman ini.

Bagi sekolah yang tidak memiliki laboratorium untuk praktikum kimia dapat menggunakan beberasa simulasi eksperimen yang tersedia. Animasi juga disediakan untuk memudahkan pemahaman siswa dalam memahami konsep-konsep abstrak pada pelajaran kimia.

Kali ini saya ambil dari situs asal Departemen Kimia Universitas Negeri Iowa. Anda pun dapat mendownloadnya satu per satu simulasi dan animasinya dari link (tautan) tersebut.

LINK:http://www.chem.iastate.edu/group/Greenbowe/sections/projectfolder/simDownload/index4.html

Bahasannya antara lain:

  • Elektrokimia
  • Titrasi Redoks
  • Hukum Gas
  • Termokimia
  • Larutan
  • Kesetimbangan Asam-Basa
  • Kesetimbangan Kimia
  • Stoikiometri
  • Pengukuran
  • Kinetika reaksi
  • Perkiraan produk dari reaksi kimia.
Sumber: http://urip.wordpress.com/2010/08/07/berbagai-simulasi-eksperimen-dan-animasi-kimia/

Tidak ada komentar:

Posting Komentar